Antisipasi Kemacetan, Polsek Cangkuang Tempatkan Anggota di Titik Strong Point

    Antisipasi Kemacetan, Polsek Cangkuang Tempatkan Anggota di Titik Strong Point
    Dok. Kegiatan Polsek Cangkuang (25/4/24)

    CANGKUANG - Upaya Polsek Cangkuang Polresta Bandung dalam mengatasi kepadatan arus lalu lintas, terus dilakukan.

    Melalui Kanit Patroli Samapta Bripka Cecep Nurdin, AS., Polsek Cangkuang melaksanakan penjagaan dan pengaturan Lalu Lintas pagi di Jl Soreang Banjaran Depan Kantor Kecamatan Cangkuang.

    "Kami pastikan arus lalu lintas di titik Strong Point berjalan dengan aman dan lancar, " ujar Cecep, Kamis (25/4/2024).

    Kegiatan tersebut sebagai bentuk pelayanan Polri terhadap warga masyarakat, tambahnya.

    Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr. Kusworo Wibowo, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Cangkuang Iptu H. Yusup Juhara, S.H., menegaskan terkait pelayanan terhadap warga masyarakat.

    "Seluruh Polsek Jajaran agar mengantisipasi titik Kepadatan arus lalin diwilayah Polseknya, " kata Kusworo.

    Tempatkan personil dititik strong point yang telah ditentukan, pungkasnya.

    polisi polsek cangkuang samapta sabhara gatur lalin kecamatan cangkuang
    DFR Cangkuang

    DFR Cangkuang

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Balapan Liar, Piket Fungsi Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Sampaikan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Tags